ANALISIS SITUASI MASALAH PENYAKIT TIDAK MENULAR DI KOTA BUKITTINGGI

Meilisa Meilisa, Ratna Djuwita, Eka Budi Satria

Abstract


Masalah penyakit tidak menular selalu mengalami peningkatan. Data profil Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi tahun 2020 menunjukkan bahwa penyakit tidak menular termasuk dalam 10 penyakit terbanyak yaitu Hipertensi (22,55%), Diabetes Melitus (10,02%) dan Gastritis (6,14%). Tujuan analisis situasi ini untuk menentukan prioritas masalah penyakit tidak menular di Kota Bukittinggi. Desain studi adalah deskriptif observasional dengan pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Analisis dilakukan pada bulan November 2021 s/d Januari 2022. Penentuan prioritas masalah menggunakan metode PAHO adapted Hanlon dengan kriteria penilaian berdasarkan besar masalah (A); keseriusan masalah (B) yang terdiri dari urgensi (B1), tingkat keparahan (B2), kerugian ekonomi (B3), dampak negatif (B4); efektivitas intervensi (C); ketidakadilan (E) dan faktor institusi (F). Masalah penyakit tidak menular prioritas adalah hipertensi (skor 35,28), diabetes melitus (skor 28,14) dan obesitas (skor 19,33). Upaya pencegahan dan pengendalian nya harus dilakukan secara paripurna melalui advokasi, kemitraan, jejaring dan peningkatan kapasitas dengan sektor lainnya.

Full Text:

PDF

References


WHO. 2014. Global Status Report on NonCommunicable Disease 2014. Geneva: WHO.

Kemenkes RI. 2014. Pedoman Surveilans Penyakit Tidak Menular. Jakarta: Ditjen P2PL.

WHO. 2018. NonCommunicable Disease Country Profile 2018. Geneva. WHO

Info Litbangkes. 2019. Beban Ganda Penyakit Mengancam Indonesia. Available from: https://www.litbang.kemkes.go.id/

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. 2019. Laporan Nasional Riskesdas 2018. Jakarta: Lembaga Penerbit Balitbangkes Kementerian Kesehatan RI

Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat. 2020. Laporan Pertanggungjawaban Kinerja Seksi Pencegahan Pengendalian Penyakit Tidak Menular dan Kesehatan Jiwa Napza. Padang: Seksi P2PTM Keswa Napza.

BPS Sumbar. 2021. Provinsi Sumatera Barat dalam Angka. Available from: https://sumbar.bps.go.id/

Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi. 2021. Profil Kesehatan Kota Bukittinggi Tahun 2020.

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. 2019. Laporan Provinsi Sumatera Barat Riskesdas 2018. Jakarta: Lembaga Penerbit Balitbangkes Kementerian Kesehatan RI

Kemenkes RI. 2019. Buku Pedoman Manajemen Penyakit Tidak Menular. Jakarta: Ditjen P2P Direktorat P2PTM

WHO. 2016. Situation Analysis and Priority Setting. Geneva: WHO available from: https://www.who.int/

Rajand (ed.). 2016. Strategizing National Health in the 21st Century: a Handbook I. G. Schmets, R.D., & S. Kadandale, Chapter 3. Situation Analysis of the Health Sector. Geneva: WHO

Mccoy., D & Bamford., L. 1998. How to Conduct a Rapid Situation Analysis. South Africa: Health System Trust.

Muninjaya, A. G. 2004. Manajemen Kesehatan. Jakarta; Buku Kedokteran EGC

Reinke A., William. 1994. Perencanaan Kesehatan untuk Meningkatkan Efektifitas Manajemen. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press

Symond D., 2013. Penentuan Prioritas Masalah Kesehatan dan Prioritas Jenis Intervensi Kegiatan Dalam Pelayanan Kesehatan di Suatu Wilayah. dalam Jurnal Kesehatan Masyarakat Volume 7 No 2 Hal 95 - 100.

Bustan. 2007. Epidemiologi Penyakit Tidak Menular. Jakarta: Rineka Cipta

Nurizka, R., N. 2017. Faktor - faktor yang Mempengaruhi Pemanfaatan Pos Pembinaan Terpadu Penyakit Tidak Menular (POSBINDU PTM) di Wilayah Kerja Puskesmas Ballaparang Kota Makassar Tahun 2017. Skripsi pada Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan UIN Alauddin Makassar.

Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 5 Tahun 2017 tentang Rencana Aksi Nasional Penanggulangan Penyakit Tidak Menular Tahun 2015 - 2019.

Kemenkes RI. Tugas dan Fungsi Direktorat P2PTM, available from: http://p2ptm.kemkes.go.id/

BPS Kota Bukittinggi. 2021. Kota Bukittinggi Dalam Angka 2021. Bukittinggi: Badan Pusat Statistik Kota Bukittinggi

Dokumen RPJMD Kota Bukittinggi Tahun 2021 - 2026

Kemenkes RI. 2012. Petunjuk Teknis Pos Pembinaan Terpadu Penyakit Tidak Menular (Posbindu PTM). Jakarta: Ditjen P2P Direktorat P2PTM

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2018 tentang Standar Pelayanan Minimal

Dokumen Rencana Strategis Kementerian Kesehatan RI Tahun 2020 - 2024

Dokumen Rencana Pembangunan Jangka Menengah RI Tahun 2020 - 2024

Tirtasari, S dan Nasrin Kodim. 2019. Prevalensi dan Karakteristik Hipertensi Pada Usia Dewasa Muda di Indonesia. dalam Jurnal Tarumanagara Medical Journal Volume 1 No 2 Hal 395 - 402.

Kemenkes RI. 2019. Hipertensi Penyakit Paling Banyak Diidap Masyarakat, available from https://www.kemkes.go.id/

Kemenkes RI. 2020. 13,2% Pasien COVID-19 Meninggal Memiliki Penyakit Hipertensi, available from https://www.kemkes.go.id/

Nikolov, P et Al. 2015. Flow Mediated Vasodilation and Some Biomarkers of Endothelial Activation in Pre-Hypertensive Object dalam The West Indian Medical Journal. DOI: 10.7727/wimj.2015.033.

Kemenkes RI. 2016. Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular di Indonesia. Jakarta: Ditjen P2PL Direktorat P2PTM




DOI: http://dx.doi.org/10.32883/hcj.v8i1.2196

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 HUMAN CARE JOURNAL
Published by Universitas Fort De Kock, Bukittinggi, Indonesia
© Human Care Journal  e-ISSN : 2528-665X P-ISSN : 2685-5798

View Human Care Journal Stats