ANALISIS FAKTOR DETERMINAN KEJADIAN KEKURANGAN ENERGY PROTEIN PADA IBU HAMIL DI BUKITTINGGI

yanti apriza cici

Abstract


Abstract

There are many factors that influence maternal mortality. They are direct and indirect causes. Indirect causes of death such as Chronic Energy Deficiency in pregnancy (37%). Based on Ministry of Health data in 2016, the percentage of Chronic Energy Deficient pregnant women was 22.7%. Moreover, in West Sumatra there were 472,273 people with Chronics Energy Deficiency.  The purpose of this research was to determine related to Chronic Energy Deficiency in Pregnant Women in Bukittingi. This research was an analytical study with a case control design. It was conducted on November 2018 to January 2019. The populations were 390 in pregnant women. Then, by using total sampling method (a ratio of 1: 3 pregnant women), 88 respondents were chosen as the sample in this research. The data were collected by questionnaires. The results of this research showed that there were 81.8%  had normal nutritional status, and 78.4% of them had complete Fe tablet consumption. had good socio-economic 78.4%. After that, 61.4% of them had good pregnancy distance. Last, eating habits 69.3%. Meanwhile it can be concluded that Chronic Energy Deficiency mother were still found. Then, it is expected to health workers conduct early detection hemoglobin (Hb)

Key Word: Chronic Energy Deficiency, Pregnant, Heamoglobin, Socio-Economic

 

Abstrak

Banyak faktor yang mempengaruhi kematian ibu, baik penyebab langsung maupun tidak langsung, Penyebab tidak langsung kematian antara lain KEK pada kehamilan (37%). Kemenkes (2016) Persentase ibu hamil Kurang Energi Kronik (KEK) pada tahun 2016 sebanyak 22.7% ibu hamil. Di Provinsi Sumatra Barat sebanyak 472.273 orang dengan KEK. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kekurangan Energi Kronik (KEK) Pada Ibu Hamil Di Kota Bukittinggi. Penelitian ini merupakan penelitian analitik dengan rancangan case control. Desain penelitian ini dengan cara retrospektif, Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode total sampling yaitu dengan perbandingan 1:3 ibu hamil. Jumlah populasi 390 pada ibu hamil, Sampel dalam penelitian ini 88 sampel. Pengumpulan data dilakukan dengan pengisian kuesioner.Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat sebagian besar responden memiliki status gizi yang normal sebanyak 81.8%, konsumsi tablet Fe dengan lengkap sebanyak 78.4%, sosial ekonomi yang baik sebanyak 78.4%, jarak kehamilan yang baik sebanyak 61.4%, dan kebiasaan makan yang teratur sebanyak 69.3%). Dapat disimpulkan bahwa ibu yang mengalami Kekurangan Energi Kronik (KEK) masih tinggi dan diharapkan untuk tenaga kesehatan melakukan deteksi dini pengukuran lingkar lengan atas (LILA) dan pemeriksaan Haemoglobin (Hb) pada ibu hamil terutama pada kelompok sasaran yang berisiko KEK.

Kata kunci:

Kekurangan Energi Kronik, Kahamilan, HB, Socio Ekonomi


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Ann, M. (2002). Pregnancy and inherited metabolic disorders : Maternal and fetal complications.

Anna y. Pomalingo, 2018. Karakteristik ibu hamil kurang energi kronis (kek) di kecamatan tilango kabupaten gorontalo. Health and nutritions journal volume iv / nomor 1 / 2018p - issn (cetak) : 2407-8484e - issn (online): 2549-7618

Andriani, 2012. Anemia pada ibu hamil. Penerbit Tran Info Media Jakarta.

Ariyani, Diny Eva, Endang Laksmining Achadi, and Anies Irawati. (2012).Validitas Lingkar Lengan Atas Mendeteksi RisikoKekurangan Energi Kronis pada Wanita Indonesia.Kesmas: National Public Health Journal, 7(2),83-90.

Astria, 2014. Tingkat sosial ekonomi tidak berhubungan dengan kurang energi kronis (KEK) pada ibu hamil. J1U16R N A ILn dGriIaZnIy D, SAitNi H DeIlmETyaEtiT, IBKu nINgaD AOsNtriEaSIA Vol. 2, No. 3, September 2014: 116-125

Anisatun Azizah, 2017. Tingkat Kecukupan Energi Protein Pada Ibu Hamil Trimester Pertama Dan Kejadian Kekurangan Energi Kronis. Media Gizi Indonesia, Vol. 12, No. 1 Januari–Juni 2017: hlm. 21–26

Anggraini, 2013. Pengaruh Demografi Dan Sosioekonomi Pada Kejadian Kekurangan Energi Kronik Ibu Hamil Di Kota Metro Provinsi Lampung. ISSN 2303-1433 Jurnal Ilmu Kesehatan Vol. 5 No. 1 Nopember 2015

Arsy Prawita, Survei Intervensi Ibu Hamil Kurang Energi Kronik (KEK) di Kecamatan Jatinangor Tahun 2015. JSK, Volume 2 Nomor 4 Juni Tahun 2017

Asriati, 2016. Effect of antenatal education model base on problem toward knowledge of kek pregnant women and birth weight. International journal of sciences: basic and applied research (ijsbar) issn 2307-4531

Atikah, 2011. Anemia dan anemia kehamilan. Penerbit Nuha Medika Yogyakarta

Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik Edisi VI.: Rineka Cipta : Jakarta

Arisman. 2012. Gizi dalam daur kehidupan. Yogyakarta : Nuha Media

BKKBN, 2011. KB Pasca persalinan dan pasca keguguran. Penerbit Tim BKKBN

BPS, 2012. Survey demografi kesehatan Indonesia.

Cuningham, 2014. Obstetric wiliyam. EGC Yogyakarta

Claudia,Debtarsie K.(2012). Hubungan Status Gizi ibu dan faktor Lain dengan Berat dan panjang Lahir Bayi di Rumah Sakit Sint Carolus Jakarta Bulan Juli-September 2011.Skrpsi.Universitas Indonesia

Collection, B. S. (2007). Prevalence and Causes of Chronic Energy Deficiency and Obesity in Indian Women.

Darnton-hill, I., & Mkparu, U. C. (2015). Micronutrients in Pregnancy in Low- and Middle-Income Countries. 1744–1768. https://doi.org/10.3390/nu7031744

Deuis Nurul Hasanah, 2013. Kebiasaan Makan Menjadi Salah Satu Penyebab Kekurangan Energi Kronis (Kek) Pada Ibu Hamil Di Poli Kebidanan Rsi&A Lestari Cirendeu Tangerang Selatan. Naskah masuk: 7 Mei 2013, Review: 29 Mei 2013.

Diza fathamira hamzah, 2016. Analisis faktor yang memengaruhi kejadian kekurangan energi kronis (kek) pada ibu hamil di wilayah kerja puskesmas langsa kota kota langsa provinsi aceh tahun 2016. Jurnal JUMANTIK Volume 2 nomor 2, 2017

Fatonah, 2016. hubungan antara status ekonomi dengan kurang energi kronik (KEK) pada ibu hamil. . Volume 1 no 1 April 2018 P-ISSN 2614-5057.

Febriyani, 2007. hubungan pola makan dengan kejadian KEK pada ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas Banja Laweh Kabupaten Lima Putuh Kota. VOL. 5 NO.6, JUNI, 2008

Fidyah Aminin, 2014. Pengaruh Kekurangan Energi Kronis (Kek) Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil. Jurnal Kesehatan, Volume V, Nomor 2,Oktober 2014, hlm 167-172.

Gernand, A. D., Schulze, K. J., Stewart, C. P., & Jr, K. P. W. (2016). Micronutrient deficiencies in pregnancy worldwide : health effects and prevention. Nature Publishing Group, 12(5), 274–289. https://doi.org/10.1038/nrendo.2016.37.

Gunnar Akner and Tommy Cederholm, Treatment of protein-energy malnutrition in chronic nonmalignant disorders Am J Clin Nutr 2001;74:6–24. Printed in USA. © 2001 American Society for Clinical Nutrition.

Haidar, J. (2010). Prevalence of Anaemia , Deficiencies of Iron and Folic Acid and Their Determinants in Ethiopian Women. 28(4), 359–368.

Hasanah, 2014. Faktorfaktor yang berhubungan dengan kekurangan energi kronis (KEK) pada ibu hamil di Desa Welahan Kecamatan Welahan Kabupaten Jepara. Universitas Muhammadiyah Semarang; 2012.

Hidayat, A.A 2012. Metode Penelitian Kebidanan Dan Teknik Analisis Data. Penerbit Salemba Medika.Jakarta

Himawan, 2016. hubungan yang signifikan antara status gizi dengan kejadian anemia pada ibu hamil trimester III di Puskesmas Pleret Bantul. Program studi kebidanan jenjang diploma iv fakultas ilmu kesehatan universitas ‘aisyiyah yogyakarta.

Ibrahim, 2010. Gizi ibu hamil. Penerbit Nuha Medika Yogyakarta

Jamil, K. M., Rahman, A. S., Bardhan, P. K., Khan, A. I., Chowdhury, F., Sarker, S. A., … Ahmed, T. (2008). Micronutrients and Anaemia. 26(3), 340–355.

Kemenkes RI, 2014. Profil kesehatan Indonesia .

Laila Rahmi, 2014. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kekurangan Energi Kronik (Kek) Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Belimbing Padang e-ISSN : 2540-961p-ISSN : 2087-8508 Volome 8 Nomor 1 | http:// jurnal.syedzasaintika.ac.id

Lee, Y. Q., Collins, C. E., Gordon, A., Rae, K. M., & Pringle, K. G. (2018). Pregnancy and offspring Kidney Structure and Function in Humans : A Systematic Review. https://doi.org/10.3390/nu10020241

Marmi, 2013. Gizi dalam kesehatan Produksi. Penerbit Pustaka Belajar Yogyakarta

Manuaba, 2010. Ilmu Kandungan.nuha medika. Nuha Medika Jakarta

Mandariska, 2012. hubungan antara kepatuhan meminum tablet Fe dengan kejadian KEK pada ibu hamil trimestrer III di Puskesmas Kalikajar I Wonosobo. ISSN 2303-1433 Jurnal Ilmu Kesehatan Vol. 5 No. 1 Nopember 2013

Marianita manik, 2017. Faktor yang berpengaruh terhadap kenaikan berat badan ibu hamil dengan kek pada trimester III . Jurnal ilmiah kesehatan, vol. 16 no.2 tahun 2017

Michael, B., & Richard, F. (2007). Nutritional iron deficiency.

Nguyen, C. L., Id, D. V. H., Thi, P., Nguyen, H., & Ha, A. V. Van. (2018). Low Dietary Intakes of Essential Nutrients during. 1–14. https://doi.org/10.3390/nu10081025

Notoatmodjo, S. 2010. Metdologi Penelitian Kesehatan. PT Rineka Cipta. Jakarta

Novika Hubu, 2018. Pengetahuan, asupan energy dan zat gizi yang berhubungan dengan kekurnagan energy kronis. Volume 1 no 1 April 2018 P-ISSN 2614-5057.

Proverawati. 2011. ilmu gizi untuk keperawatan dan gizi kesehatan. Penerbit nuha medika Yogyakarta

Rahmaniar, 2013. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kekurangan Energi Kronis Pada Ibu Hamil Di Tampa Padang, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat. Volume 2 no 1 April 2013 P-ISSN 2614-55698

Ribut eko wijanti, 2015. Analisis faktor determinan kejadian kek pada ibu hamil di rsia citra keluarga kediri tahun 2015. ISSN 2303-1433 Jurnal Ilmu Kesehatan Vol. 5 No. 1 Nopember 2015

Rukiah, 2013. Asuhan Kebidanan I. Trans Info Media Jakarta

Romauli, Suryati. (2011). Buku Ajar Asuhan Kebidanan 1 Konsep Dasar Kehamilan. (edisi ke-1) Yogyakarta : Nuha Medika

Sari (2013). hubungan status gizi dengan kejadian anemia pada ibu hamil trimester III di BPS Hj Sri Sulasmiati, S.ST Desa Wonoayu Kec. Pilangkeceng Kab. Madiun. Program studi kebidanan jenjang diploma iv fakultas ilmu kesehatan universitas ‘aisyiyah yogyakarta.

Susilawati, L. 2013. Asuhan Kebidanan I. Trans Info Media Jakarta

Sugiyono, 2011. Metode penelitian kuantitatif dan kualirtatif dan R & D. penerbit Alfabeta Bandung

Sri Handayani, 2011. Analisis faktor yang mempengaruhi kekurangan Energi kronis pada ibu hamil di wilayah puskesmas Wedi klaten. Jurnal Involusi Kebidanan, Vol. 1, No. 1, Januari 2011, 42-60.

Subasinghe, A. K., Walker, K. Z., Evans, R. G., Srikanth, V., Arabshahi, S., Kartik, K., … Thrift, A. G. (2014). Association between Farming and Chronic Energy Deficiency in Rural South India. 9(1). https://doi.org/10.1371/journal.pone.0087423

Susilojati, Rr. D, and Handayani, S. (2013). Hubungan Pertambahan Berat Badan Ibu Saat Hamil Berdasarkan Indeks Massa Tubuh dengan Berat Badan Bayi Baru

Susiloningtyas, 2011. pemberian zat besi (fe) dalam kehamilan. Staf Pengajar Prodi D III Kebidanan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Islam Sultan Agung Semarang.

Padila, 2014. Keperawatan Maternitas. Nuha Medika Jakarta

Patricia Stephanie, Gambaran Kejadian Kurang Energi Kronik Dan Pola Makan Wanita Usia Subur Di Desa Pesinggahan Kecamatan Dawan Klungkung Bali 2014. E-JURNAL MEDIKA, VOL. 5 NO.6, JUNI, 2016

Pujiastuti, 2011. Patologi Kebidanan. Penerbit Nuha Medika Yogyakarta

Priyoto, 2014. Teori sikap dan perilaku kesehatan. Penerbit Medical Book Yogyakarta

Proverawati. 2009. Gizi untuk kebidanan. Penerbit Nuha Medika Yogyakarta

Tarwoto, 2013. Anemia pada ibu hamil. Penerbit Tran Info Media Jakarta

Tilong. 2014. Pola makan sehat. Penerbit Trans Info media Jakarta

Triwidiyantari , dkk (2011) Ada beberapa faktor yang mempengaruhi status gizi ibu hamil diantara faktor eksternal yang meliputi pekerjaan, pendapatan dan pendidikan.

T. Alp Ikizler, 2013. Prevention and treatment of protein energy wasting in chronic kidney disease patients: a consensus statement by the International Society of Renal Nutrition and Metabolism. International Society of Nephrology Vanderbilt University Medical Center, Division of Nephrology, 1161 21st Avenue South, S-3223 Medical Center North Nashville, Tennessee 37232-2372, USA.

Wuryanti, 2017. the factors affecting of malnutrient chronical energy protein to pregnancy at general hospital sub province mappi. international journal of sciences: basic and applied research (ijsbar) (2017) volume 35, no 1, pp 260-277

Yongki,Hardiansyah,Gulardi,Marhamah. (2009). Status Gizi Awal Kehamilan dan Pertambahan Berat Badan Ibu Hamil Kaitannya Dengan BBLR.Jurnal Gizi dan Pangan,4(1), 8-12




DOI: http://dx.doi.org/10.32883/jph.v1i1.1228

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

JURNAL PUBLIC HEALTH
Published by Universitas Fort De Kock, Bukittinggi, Indonesia
© Jurnal Public Health  P-ISSN : 2407 - 2664